Senin, 20 Oktober 2025

Besok, SMA Islam Plus Adzkia Gelar Wisuda Akbar Angkatan ke-3

Administrator - Jumat, 26 April 2024 14:20 WIB
Besok, SMA Islam Plus Adzkia Gelar Wisuda Akbar Angkatan ke-3
f-ilustrasi
viralnasional.com - MEDAN -- Jika tidak ada aral melintang, Besok, Sabtu (27/04/2024) sekira pukul 7.30 WIB SMA Islam Plus Adzkia akan menggelar wisuda angkatan ke-3 tahun 2024 bertempat di Ballroom Adimulia Hotel Medan.

Baca Juga:
Wisuda yang digelar setiap tahun tersebut rencananya akan dihadiri pejabat pemerintah, pihak yayasan, kepala sekolah beserta guru dan wali murid.

Wisuda angkatan ke II tahun 2023 meluluskan sebanyak sebanyak 141 siswa-siswi pada tahun ini sekitar seratusan orang juga bakal menjalani prosesi wisuda.

Sebagaimana diketahui SMA Islam Plus Adzkia telah berdiri sejak tahun 2019 beralamat di 2 lokasi yaitu Jalan Tuasan, Nomor 4-6, Medan dan Jalan Kangkung Nomor 24 AB, Medan.

SMA Islam Plus Adzkia adalah SMA Islam pertama yang berorientasi lulus Sekolah Kedinasan seperti STAN, STIS, Akpol, Akmil, PTN dalam dan luar negeri, ilmu tahfiz, memiliki entrepreneur skill dan mengedepankan akhlak mulia. SMA ini dibangun dengan pembelajaran fun dan pendekatan metode bimbel dikombinasi pembelajaran reguler sejak kelas 10 tanpa adanya pembebanan PR bagi seluruh siswa.***(tim)

SHARE:
Tags
beritaTerkait
Erwin Soroti Wajib Plat BM dan Pemotongan TPP Guru 50%,
Jejak Energi Kebaikan, Baituzzakah BAZMA Pertamina RU II Dumai Salurkan 100 Pasang Sepatu Sekolah
Dunia Pendidikan Riau jadi Sorotan, Gubri dan Kadisdik Diam
Tali Putus saat Pengibaran Bendera Siswa SD di Aceh Panjat Tiang
Erwin Pertanyakan Komitmen Efisiensi Gubernur Riau Abdul Wahid Diduga Beli Kasur Mewah
Buat Laporan Pencurian ke Polisi Guru SD Dibentak, Netizen Sindir: Lain Kali Lapor ke Damkar
komentar
beritaTerbaru